Pernah mendengar pribahasa yang mengatakan sedia payung sebelum hujan? Yang artinya Harus selalu waspada sebelum segala sesuatu terjadi. Seperti yang terjadi saat ini adalah musim hujan telah tiba, alangkah baiknya kita bisa mempersiapkan segala kebutuhan yang diperlukan disaat hujan,Seperti payung, mantel dan jas hujan. Kita juga harus peduli oleh kondisi kesehatan kita agar tidak mudah kena sakit flu dan batuk. Alangkah sebaiknya kita juga mengkonsumsi buah, sayuran, dan vitamin agar kesehatan tubuh tetep terjaga kesehatannya.